You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
TP PKK Kepulauan Seribu Ikut Lomba Peningkatan Prestasi
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

TP PKK Kepulauan Seribu Ikuti Lomba Peningkatan Prestasi

Tim Penggerak PKK Kepulauan Seribu mengikuti lomba peningkatan prestasi 10 Program Pokok PKK tingkat provinsi di Gedung PKK Melati Jaya, Pasar Minggu Jakarta Selatan.

Penampilan, prestasi dan capaian kerja dari 10 program pokok PKK menjadi indikator dalam penilaian,

Wakil Ketua II TP PKK DKI Jakarta, Rusmiati Saeffulah mengatakan, kegiatan yang digelar pada 8-9 Juli 2019, mempresentasikan pelaporan dan buku administrasi kinerja melalui paparan dari  tim penggerak PKK.

TP PKK Kepulauan Seribu Jalani Verifikasi Lomba Program Pokok PKK

"Penampilan, prestasi dan capaian kerja dari 10 program pokok PKK menjadi indikator dalam penilaian," ujarnya, Selasa (9/7).

Menurutnya, pemenang akan diumumkan pada sekitar tanggal 19 atau 20 Juli mendatang.

Sementara itu, Ketua TP PKK Kepulauan Seribu, Yeti Herawati menambahkan, pihaknya optimistis Kepulauan Seribu bisa meraih prestasi dalam ajang kompetisi ini.

"Yang terpenting, pemberdayaan keluarga di Kepulauan Seribu maksimal dan bisa meningkatkan kesejahteraan warga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye14035 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1816 personNurito
  3. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1086 personFolmer
  4. Wali Kota Jakut Resmikan JAK Penghubung Semper dan Sukapura

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1051 personAnita Karyati
  5. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye1045 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik